Follow Us

Tuesday, August 24, 2010

Miss You Sobat...

8/24/2010 04:48:00 AM 2 Comments
Sebuah sms masuk: Punya no ini (menunjuk sebuah provider) ga? Kubalas: Ada say... mo nelpon ya? hehe tar ya kukirim... tapi sms dulu kalo mo ngobrol... Sebuah balasan pun langsung masuk Iya, telpon sekarang. Kembali kubalas: Tunggu aku sampe rumah ya... tar ku sms... Berhubung kami sms-an menjelang jam pulang kantor,...

Sunday, August 22, 2010

Aku Berbahagia Untukmu...

8/22/2010 08:01:00 PM 2 Comments
Minggu sore, sekitar pukul tiga, puasa ke-12, di kamar kos. Ketika kusedang bersemangat mengentri data kerjaan. Dering hp bergemuruh di samping kiriku. Segera ku pause sebuah lagu yang sedang mengiringiku (Futatsu no kuchibiru ~ EXILE). Kuangkat hp, kulihat sebuah nama yang lama kukenal. Nama itu bahkan tidak pernah...

IRIS

8/22/2010 11:35:00 AM 2 Comments
Sudah tiba ramadhan... Sudah puasa ke-12. Wah, sudah mau setengah bulan ternyata... Artinya, waktu pulang pun semakin dekat. Alhamdulillah. Mudah-mudahan aku bisa berkumpul lagi dengan keluargaku ya Allah. Amin... Hmm, betapa menyedihkan ya. Tinggal di kos cuma bertiga. Tapi sudah 2 bulan yang lalu teman yang satu...

Sunday, August 8, 2010

Sunday Oh Sunday

8/08/2010 10:01:00 AM 0 Comments
Trouble!!! Whoaaaa nabrak kaki orang! Kasusnya nabrak bukan menginjak. Hmmm, baru saja tadi terjadi saat sampai di persimpangan pasar. Tepat kaki orang yang sedang menginjak rem dalam posisi berhenti ku tabrak dari arah berlawanan. Aku sedang posisi belok pelan-pelan dan kondisi rame sementara orang yang dari arah berlawanan...

Saturday, August 7, 2010

Cain and Abel

8/07/2010 06:33:00 AM 0 Comments
Whoaaaaaa lagi-lagi saya jatuh cinta padanya. Hmmm, tidak menyesal saya menunggu debutnya yang satu ini yang sudah lama terdengar gaungnya sejak saya masih kuliah. Finally saya nonton juga! Yup! Cain and Abel alias Dr. Stop yang berubah cerita dan pemain ini ternyata tidak mengecewakan. Pada awal-awal episode memang...

Friday, August 6, 2010

Beethoven Virus

8/06/2010 01:19:00 PM 3 Comments
Apa yang terlintas di benak seketika saat membaca dua suku kata 'Beethoven Virus'? Tentu saja kata 'Beethoven' sangatlah familiar bagi pecinta musik klasik. Bahkan termasuk saya yang sangat awam dengan musik klasik. Hehe. Dan saya pun bertanya-tanya manakah lagu Beethoven yang dimainkan? Ok, berhubung saya suka dengan...
Page 1 of 107123107Next