Follow Us

Monday, September 30, 2013

Efek Samping Vaksin Meningitis

9/30/2013 08:44:00 PM 9 Comments
Pada hari Jumat, 27 September 2013 sekitar pukul 10 pagi saya suntik meningitis di Dinas Kesehatan. Semula saya pikir harus ke rumah sakit. Rupanya tidak. Baguslah, Dinas Kesehatan cukup dekat dari kantor saya (pojok kantor) ketimbang RSUD. Hehe. Selesai disuntik, saya bertanya ke petugas yang menyuntik, "Ini ada efek...

Saturday, September 28, 2013

Pengalaman Pertama Jadi Pembina Upacara

9/28/2013 09:29:00 AM 0 Comments
Tepatnya kamis, 26 September 2013 pertama kalinya saya menjadi pembina upacara. Momen ini adalah peringatan Hari Statistik Nasional ke-26. Sebenarnya saya merasa canggung. Di usia saya yang masih 20-an (belum mencapai 30) ini menjadi pembina upacara. Hehe. Upacara HSN 2013 Meski sebenarnya ini lebih tepatnya karena...

Buku 3: Sang Pelukis Kupu-kupu

9/28/2013 07:11:00 AM 0 Comments
Pertama baca judul bukunya 'Sang Pelukis Kupu-kupu', yang ada dalam benak saya adalah puitis. Dan pertama lihat gambar covernya, "Wah saya suka." Tapi jangan salah ya my readers, buku ini justru bertemakan 'ibu'. Yup! Akhirnya keluar juga buku antologi bersama kumpulan cerpen tentang ibu. Jadi, inilah cerpen pertama yang...

Buku 2: Kalau 'Animal' Bisa Ngomong

9/28/2013 06:41:00 AM 2 Comments
Buku antologi bersama 'Kalau Animal Bisa Ngomong' ini berisi kumpulan FF (flash fiction) 'Andai aku diciptakan sebagai (hewan)' untuk target pembaca anak usia 7-12 tahun. Saya menjadi salah satu kontributor dalam buku tersebut. Berikut cover bukunya (ISBN sedang dalam proses). Kelak saya upload ulang jika sudah ada (Insha...

Wednesday, September 25, 2013

Enaknya Main Skipping Rope

9/25/2013 06:44:00 PM 0 Comments
Yay! Happy 60.000 views! I  am so glad to know! :) Thanks a lot to all of my readers out there. Though it has been so long i do not post any articles but you keep coming here. I appreciate it. Now i am trying to be active again to write some posts to you. Hope you will like it and enjoy it so much. Kali ini...

Saturday, September 21, 2013

Mati Muda, Siapkah?

9/21/2013 11:05:00 PM 0 Comments
Note: Mati muda menjadi salah satu hal yang terlintas dalam benak saya sejak dulu kala. Saya pernah terpikir, bisa jadi saya akan mati muda. Apakah ini hanya saya saja atau adakah teman-teman di luar sana berpikir hal yang sama seperti saya? Dan rupanya, sahabat saya sendiri mengalaminya. Sungguh kita tak tahu umur...

Tuesday, September 17, 2013

Memori Merajut

9/17/2013 09:10:00 PM 0 Comments
Gara-gara membaca sebuah artikel tentang profil seorang ibu rumah tangga yang hobi merajut, saya jadi teringat bahwa saya pernah belajar merajut. Tepatnya pertengahan 2008 (Juni) saya belajar merajut dengan ibu kos saya (saya biasa memanggilnya nenek karena memang sudah tua) dan teman saya. Kala itu saya belajar dari nol...

Sunday, September 15, 2013

Asyiknya Menulis Dongeng Anak

9/15/2013 03:06:00 PM 0 Comments
Alhamdulilah. Selesai juga satu naskah dongeng dan satu flash fiction (FF) anak. Kini saya mulai merambah dunia anak-anak. Ternyata asyik juga menulis dunia anak-anak. Hihihi.  Awalnya saya tidak ada gambaran sama sekali tentang tulisan yang akan saya buat. Terasa sulit untuk memulai. Namun kemudian saya membaca-baca...

Tuesday, September 3, 2013

Nonton Konser Infinite Gratis

9/03/2013 07:46:00 PM 0 Comments
Selesai sudah misi ke Jakarta 3 hari kemarin. Sangat melelahkan. Kurang istirahat. Waktu sebagian besar habis di jalan. Tidak terkata lagi apa kabar badan ini. Jadwal yang cukup padat -- menguras tenaga, biaya, dan waktu pastinya-- saya anggap refreshing sajalah. Kalau bahasa gaulnya 'me time'. Hehe Iya, saya nikmati...
Page 1 of 108123108Next