53. Dongeng Sebelum Tidur #1
Reana
5/12/2014 01:09:00 PM
2 Comments
Covernya lucu banget ya. Gambar bulan lagi nguap karena ngantuk. Hehe. Karena ini memang buku buat anak-anak sih ya. Tapi nguapnya lebaaarrr ga ditutup. Padahal aslinya kan kalau kita nguap itu harus ditutup. Kalau tidak ditutup, konon ceritanya jin akan masuk lalu merasuki aliran darah kita. Begitu kata guru agama...