Follow Us

Monday, April 25, 2022

Uji Kompetensi Fungsional Perencana Ahli Muda

4/25/2022 02:31:00 PM 0 Comments
Minggu, 24 April 2022 saya mengikuti uji kompetensi fungsional perencana ahli muda yang diselenggarakan oleh Bappenas via online. Sebelumnya, diadakan pembekalan online selama 2 hari dengan narasumber dari UI, ITB, dan UGM yaitu tanggal 20-21 April 2022. Pembekalan ini sifatnya tidak wajib tapi sayang juga untuk dilewatkan....

Wednesday, April 13, 2022

Vaksin Booster Covid 19 Ramadhan 2022 di Jakarta

4/13/2022 03:25:00 PM 0 Comments
Halo Sobat, hari ini saya baru saja vaksin booster di Hotel The Acacia. Saya mengikuti jadwal yang ada di aplikasi Jaki. Mumpung saya wfh, jadi saya pilih di tanggal ini. Sebenarnya ada banyak pilihan tempat dan juga jenis vaksinnya, tapi saya cari yang dekat saja. Toh booster tidak harus sama dengan vaksin 1 dan 2. Di...

Tuesday, April 12, 2022

Thousand Autumns Anime Review

4/12/2022 01:30:00 PM 0 Comments
Kali ini saya akan membahas anime dari China berjudul Thousand Autumns. Saya baru selesai menonton season 1 anime ini yang tayang sebanyak 16 episode di wetv. Menurut saya ceritanya menarik makanya saya lanjut nonton. Padahal sempat berhenti di episode 3. Karena memang di episode 4 ke atas baru semakin terasa menarik....

Tuesday, April 5, 2022

Sha Po Lang Novel Review

4/05/2022 11:45:00 AM 0 Comments
Halo Sobat, sudah lama sekali rasanya saya tidak membaca novel. Kangen... Saya ingin kembali menghidupkan imajinasi yang telah lama mati dengan membaca novel. Pilihan saya jatuh pada novel yang berjudul Sha Po Lang karya dari Priest, novelis dari China. Priest ini yang juga mengarang novel berjudul Faraway Wanderer yang...

Friday, April 1, 2022

Heaven Official's Blessing Anime Review

4/01/2022 12:23:00 PM 0 Comments
Halo Sobat! Kali ini saya mau review animasi Heaven Official's Blessing yang selesai saya tonton di netflix. Anime ini diadaptasi dari novel yang juga berjudul sama karangan Mo Xiang Tong Xiu. Kalau kalian pernah nonton The Untamed yang pernah saya ulas di posting sebelumnya, nah ini pengarang yang sama. Dan saya bilang...
Page 1 of 106123106Next